Berita

HMI Cabang OKU Timur Dorong Timsel Lakukan Seleksi Bawaslu yang Jurdil

×

HMI Cabang OKU Timur Dorong Timsel Lakukan Seleksi Bawaslu yang Jurdil

Sebarkan artikel ini

//Ciptakan Pemilu yang Berintegritas

SIJABERITA, OKUTIMUR – Proses seleksi Bawaslu (Badan Pengawas Pemilu) yang jurd!l (jujur dan ad!l) sangat krusial untuk menciptakan pemilu yang berintegritas dan dipercaya oleh masyarakat.

Kredibilitas Bawaslu sebagai lembaga pengawas pemilu harus d!jaga dengan memastikan

bahwa anggota-anggotanya d!pilih melalui proses seleksi yang transparan, kompetitif, dan tidak terpengaruh oleh kepentingan politik atau kekuasaan.

Untuk menciptakan pemilu yang jurdil, Timsel perlu mengedepankan kriteria keberagaman, profesionalisme, dan integritas dalam proses seleksi anggota-anggotanya.