Berita

Yudha : Marahi Kami Jika Salah Dalam Pemerintahan

×

Yudha : Marahi Kami Jika Salah Dalam Pemerintahan

Sebarkan artikel ini

Sementara KH Anwar Ruba’i mengingatkan kepada Lanosin-Yudha untuk mempertimbangkan semua keputusan agar tidak melenceng dari ketentuan agama. Selain itu dirinya juga menekankan agar hubungan pemerintah dengan ulama untuk dijaga.

“Ulama dan umaro harus saling sinergi. Pesan saya jaga hubungan antara ulama dan umaro. Mas Yudha tidak perlu khawatir insya allah akan saya doakan dan akan saya bantu sekuat tenaga, baik dari keluarga maupun dari kalangan muslimat agar Mas Yudha dan pak Lanosin bisa kembali melanjutkan pembangunan OKU Timur, ” katanya.

Usai mengunjungi dan meminta restu kepada sejumlah ulama di kecamatan Buay Madang Timur, Yudha kembali melanjutkan kunjungannya ke Kecamatan Belitang.